![](https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEh74dhh3Ay2PByLIn6WFveL0maYO_NfiDNnsfQ2fftxDkyeZk_E-Xzw11mr6P-O0sEFPlxPQXVZB-Py8FxK54Vt9Ia6wAw5H0Ql5SKwQcmujhfGivnEbR0jtqH_GCZn2_ucPAFr48_2zEHY/s320/RempeyekPadang.jpg)
Rempeyek Bumbu Padang
Bahan:
- 200 gram tepung beras
- 2 sendok makan tepung kanji
- 250 ml santan dari 1/4 butir kelapa
- 50 gram udang rebon
- minyak untuk menggoreng
- 4 butir kemiri
- 2 cm kunyit
- 2 buah cabai merah
- 2 cm jahe
- 3 siung bawang putih
- 1/2 sendok teh garam
- Aduk bumbu halus, tepung beras, tepung kanji, dan santan sampai menjadi adonan yang licin.
- Ambil satu sendok sayur adonan lalu taburkan rebon.
- Siram ke bagian tepi wajan hingga menempel.
- Siram-siram dengan minyak agar lepas.
- Goreng sampai kering dan renyah.
© 2002 PT Media Boga Utama
Tidak ada komentar:
Posting Komentar